Buka Puasa Bersama Setia Manggala Abadi – USG SOGATA

Berita
Dalam rangka mempererat tali silaturahmi, PT Setia MAnggala Abadi Kembali mengadakan kegiatan buka puasa Bersama di di Pesisir Seafood Srengseng Jakarta Barat pada Rabu, 6 April 2022. Kegiatan ini dihadiri oleh semua tim yang tergabung dalam keluarga besar PT. Setia Manggala Abadi tanpa terkecuali. Buka puasa kali ini dihadiri oleh Presiden Direktur PT. Setia Manggala Abadi, Presiden Direktur PT. Fortuna Sembada Makmur Medika & Presiden Direktur PT. MAN (Mulia Anugerah Nusantara). Disela – sela kegiatan juga di sematkan, pemberian penghargaan kepada Shitah Lestari Putri atas pencapaian omset sales tertinggi pada trismester pertama. Tujuan utama diadakannya kegiatan ini untuk memperrat tali silatuhrami antar tim, namun kenyataannya ada banyak sekali ilmu yang kita dapatkan dari sesi motivasi. Ujar nisa, selaku ketua pelaksana. Presiden Direktur PT Fortuna Sembada Makmur Medika membeberkan rahasia sukses…
Read More

Pameran di POGI Surabaya

Berita, Pameran
Produk Sogata selalu berpartisipasi dalam acara POGI. Tahun 2019, POGI berlangsung di Surabaya.  Seperti biasanya, PT Setia Manggala Abadi berpartisipasi di dalamnya. Promo menarik selalu ditawarkan di acara ini sehingga para dokter dan tim medis lainnya memiliki kesempatan mendapatkan mesin USG canggih berkualitas dengan harga yang bersaing. Demikian liputan kami di acara POGI Surabaya 2019
Read More

Unit USG untuk Bakti Sosial Di Ciamis

Berita
Perusahaan PT Setia Manggala Abadi aktif terlibat di acara-acara sosial yang memerlukan bantuan kebutuhan alat USG. Minggu ini, PT Setia Manggala Abadi berpartisipasi dengan menyerahkan unit USG second kepada dr. Achmad Mediana, SpOG untuk acara bakti sosial di Ciamis. Kiranya unit USG Sogata dapat berguna bagi masyarakat yang di Ciamis.  Salam sehat selalu untuk masyarakat Indonesia.  
Read More

PIT FETOMATERNAL 2019

Berita, Pameran
USG Sogata berpartisipasi dalam acara PIT Fetomaternal yang diselenggarakan di Hotel Trans Luxury, Bandung. Segera temui tim dari PT Setia Manggala Abadi yang membuka stand-nya dari tanggal 18-20 Maret 2019. [video width="640" height="352" mp4="https://setiamanggalaabadi.com/wp-content/uploads/2019/03/pameran-bandung.mp4"][/video]   Untuk yang ingin mendapatkan cara menggunakan mesin USG Sogata dapat membaca posting TUTORIAL dari USG Sogata.
Read More