Alat USG merupakan sebuah peralatan medis yang sudah tidak asing lagi dan penggunaannya untuk kesehatan manusia. Namun, ternyata alat ini juga bermanfaat untuk hewan. (lebih…)
Teknologi ultrasonografi atau mesin USG di dunia veterinary berhasil merevolusi pendekatan dokter dalam mengatasi berbagai masalah kesehatan. Termasuk bagaimana dokter melakukan prosedur operasi. (lebih…)
Ultrasonografi atau USG memungkinkan dokter melihat apa yang terjadi di dalam tubuh pasien secara real time. Dalam kedokteran, USG memiliki banyak fungsi, seperti guna memeriksa kehamilan, mendiagnosa jantung, sampai biopsi jarum. Pertanyaannya, apakah USG hewan fungsinya sama sehingga klinik hewan perlu memilikinya? (lebih…)