Di tengah gempuran alat USG kehamilan 4D, popularitas alat USG 2D masih tinggi di kalangan tenaga kesehatan, seperti bidan ataupun dokter. Agar hasil pemeriksaan Anda menggunakan alat ini tetap maksimal, maka gunakanlah alat USG 2D terbaik. Salah satu rekomendasi terbaik untuk alat 2D ini adalah SG10P B/W & Doppler, yang sudah banyak digunakan oleh tenaga kesehatan untuk cek kehamilan. Simak penjelasan lengkapnya di bawah ini! Apa itu SG10P B/W & Doppler? SG10P B/W & Doppler merupakan sebuah alat USG yang dapat membantu Anda untuk mengecek beberapa aspek pada keadaan janin ibu hamil. Penggunaan alat ini lebih banyak pada masa-masa trimester awal kehamilan dengan hasil visual dengan warna hitam dan putih. Meskipun warnanya hitam putih, namun Anda tetap bisa melihat perkembangan janin, mendeteksi ukuran bayi dan sebagainya. Selain memudahkan tenaga kesehatan…